Bupati Asahan Gowes Sejauh 23 Km

    Bupati Asahan Gowes Sejauh 23 Km

    ASAHAN - Menempuh jarak sekira 23 Km, Bupati Asahan bersama dengan OPD dan Ketua TP PKK Kabupaten Asahan beserta pengurus melaksanakan gowes bersama dengan mengambil titik start Rumah Dinas Bupati Asahan, pada hari Minggu pagi, (07/08/2022).

    "Kegiatan gowes yang kita lakukan ini merupakan bentuk ajakan Pemerintah Kabupaten Asahan kepada masyarakat Kabupaten Asahan untuk menerapkan hidup sehat dengan bersepeda", hal ini disampaikan Bupati Asahan H. Surya, BSc di Wisata Alam Sureng (WAS) yang menjadi tempat titik peristirahatan rombongan gowes tersebut.

    Bupati juga mengatakan, "dengan bersepeda kita telah mengurangi polusi udara dibumi dari kendaraan bermotor. Selain itu bersepeda juga dapat meningkatkan kesehatan fisik dan mental kita diantaranya meningkatkan kekuatan otot, mengontrol berat badan, menjaga kesehatan jantung, menurunkan resiko depresi dan meningkatkan sistem imun tubuh."

    Selanjutnya Bupati memghimbau kepada masyarakat Kabupaten Asahan untuk memasang bendera Merah Putih di depan rumah masing-masing sampai tanggal 31 Agustus 2022, ini merupakan bentuk penghormatan kita kepada para pejuang yang telah berkorban jiwa, harta dan tenaga dalam memperjuangan Kemerdekaan Repulik Indonesia yang kita cintai ini.

    "Tidak berat untuk kita mengibarkan Bendera Merah Putih di rumah kita masing-masing, karena itu merupakan cara kita menghormati perjuangan para pejuang Kemerdekaan Bangsa ini", ucap Bupati sekaligus meningalkan WAS menuju Rumah Dinas Bupati Asahan titik finis dari gowes tersebut.

    Adapun Rute yang dilalui Jalan Rumah Dinas (Start), Jalan Tusam, FL Tobing, Merpati, Sultan Syahril, Sumanteri, Marah Rusli, KH Agus Salim, Imam Bonjol, Pramuka, Panglima Polem, SM. Raja, Kartini, Anoa (Tempat Peristirahatan), Pondok Indah, Ir. Sutami, Jendral Sudirman, Rumah Dinas Bupati Asahan (Finish).

    Tampak hadir juga Direktur RSUD. Abd. Manan Simatupang, Camat Kota Kisaran Timur, Lurah Sei Renggas dan Kepala Lingkungan se-Kelurahan Sei Renggas. Edward Banjarnahor 

    asahan
    Edward Banjarnahor

    Edward Banjarnahor

    Artikel Sebelumnya

    Asisten Perekonomian dan Pembangunan Buka...

    Artikel Berikutnya

    Sambut HUT RI ke 77, Pemkab Asahan Gelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Beredar Kabar Surat Permohonan Bantuan Pengawalan Pengamanan Diduga Tidak Diketahui Kepala Kejatisu, Ini Penjelasannya
    Pemerintah Kabupaten Batu Bara Gelar Ramah Tamah dan Syukuran Dengan Veteran Dalam Menyambut HUT Kemerdekaan Ke-79 RI Serta Hari Veteran Nasional Tahun 2024
    Ketua Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Sumut Tutup Kirab Tangkal Napza Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Sumut
    Camat Kota Kisaran Timur Mengikuti Kegiatan Penilaian Kecamatan Terbaik Tingkat Kabupaten Asahan Tahun 2024
    Pemerintah Kecamatan Kota Kisaran Timur Laksanakan Kegiatan Inovasi Kopi Malam Kecamatan Kota Kisaran Timur
    Bupati Asahan Hadiri Deklarasi dan Pelantikan Pengurus DPW Punguan Pomparan Raja Marpaung Dohot Boruna Kabupaten Asahan
    Pemerintah Kabupaten Asahan Gelar HUT Koperasi ke-77
    Pjs. Bupati Asahan Hadiri Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari Ke-72
    Ketua TERABAS (Team Relawan Bobby Afif Nasution): Siap Berjuang, Berkontribusi Memenangkan Bobby - Surya Menjadi Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara
    Pjs. Bupati Asahan Melakukan Rapat dengan Komisi Informasi Sumut 
    Calon Gubsu dan Calon Wakil Gubsu Bobby - Surya Hadiri Silahturahmi Kebhinekaan dan Pengukuhan Tim Pemenangan Bobby - Surya
    Rehab Musholla Masuk Dalam Program TNI Melalui Kodim 0208/AS
    Pemerintah Kabupaten Asahan Gelar Sosialisasi Anti Korupsi di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan
    Pesan Bupati Asahan dalam Pelantikan Anggota PPS
    Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Ikuti Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Perhitungan Suara
    Kakan Minvetcad 1/10: "Walaupun Kami Rayakan HUT Kemerdekaan Ke-79 RI Dengan Sederhana, Kami Bangga Menjadi Bagian dari NKRI

    Ikuti Kami