Bupati Asahan Buka Rakorpem Bulan November Tahun 2023 

    Bupati Asahan Buka Rakorpem Bulan November Tahun 2023 

    ASAHAN - Bupati Asahan H. Surya, BSc membuka Rapat Koordinasi Pemerintahan (Rakorpem) bulan November di Pendopo Rumah Dinas Bupati Asahan, pada Selasa, (07/11/2023) yang tampak dihadiri  Sekda Asahan, Staff Ahli, Asisten, Kepala OPD, Camat, Kepala Bagian, Kapus se-kabupaten Asahan.

    Bupati Asahan mengatakan, "kita sudah memasuki triwulan ke empat, untuk itu saya mengingatkan kepada seluruh OPD, Camat, Kepala Puskesmas agar secepatnya menyelesaikan kegiatan serta laporannya hingga tahun 2023 berakhir", ucap Bupati.

    Lanjutnya, "kemudian ketepatan waktu dalam merealisasikan kegiatan adalah salah satu wujud dari Tertib Anggaran, Tertib Administrasi dan Tertib Bertugas, mari kita jadikan instruksi Tiga T sebagai karakter kita dalam bekerja."

    Bupati juga menyampaikan, di dalam undang – undang nomor 5 Tahun 2014 tentang ASN, bahwa ASN itu memiliki asas netralitas dan dilarang menjadi anggota dan/atau pengurus Partai Politik. ”Untuk itu OPD, Camat, Kepala Puskesmas dan seluruh ASN di Asahan jangan andil dalam politik praktis namun jangan sampai tidak paham politik"; ucap Bupati.

    "Walaupun tahun 2024 tahun politik, segala bentuk kegiatan rutin tetaplah dilaksanakan seperti Hari Jadi Kabupaten Asahan, Safari Ramadhan, Kegiatan 17 - an dan kegiatan lainnya", tutup Bupati. Edward Banjarnahor 

    asahan
    Edward Banjarnahor

    Edward Banjarnahor

    Artikel Sebelumnya

    TP PKK Kabupaten Asahan Revitalisasi Taman...

    Artikel Berikutnya

    Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan Buka...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Beredar Kabar Surat Permohonan Bantuan Pengawalan Pengamanan Diduga Tidak Diketahui Kepala Kejatisu, Ini Penjelasannya
    Pemerintah Kabupaten Batu Bara Gelar Ramah Tamah dan Syukuran Dengan Veteran Dalam Menyambut HUT Kemerdekaan Ke-79 RI Serta Hari Veteran Nasional Tahun 2024
    Ketua Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Sumut Tutup Kirab Tangkal Napza Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Sumut
    Camat Kota Kisaran Timur Mengikuti Kegiatan Penilaian Kecamatan Terbaik Tingkat Kabupaten Asahan Tahun 2024
    Pemerintah Kecamatan Kota Kisaran Timur Laksanakan Kegiatan Inovasi Kopi Malam Kecamatan Kota Kisaran Timur
    Bupati Asahan Hadiri Deklarasi dan Pelantikan Pengurus DPW Punguan Pomparan Raja Marpaung Dohot Boruna Kabupaten Asahan
    Pemerintah Kabupaten Asahan Gelar HUT Koperasi ke-77
    Pjs. Bupati Asahan Hadiri Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari Ke-72
    Ketua TERABAS (Team Relawan Bobby Afif Nasution): Siap Berjuang, Berkontribusi Memenangkan Bobby - Surya Menjadi Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara
    Pjs. Bupati Asahan Melakukan Rapat dengan Komisi Informasi Sumut 
    Calon Gubsu dan Calon Wakil Gubsu Bobby - Surya Hadiri Silahturahmi Kebhinekaan dan Pengukuhan Tim Pemenangan Bobby - Surya
    Rehab Musholla Masuk Dalam Program TNI Melalui Kodim 0208/AS
    Pemerintah Kabupaten Asahan Gelar Sosialisasi Anti Korupsi di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan
    Pesan Bupati Asahan dalam Pelantikan Anggota PPS
    Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Ikuti Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Perhitungan Suara
    Kakan Minvetcad 1/10: "Walaupun Kami Rayakan HUT Kemerdekaan Ke-79 RI Dengan Sederhana, Kami Bangga Menjadi Bagian dari NKRI

    Ikuti Kami